Tips cara mengatasi gangguan Cartridge macet, reset Printer HP Deskjet 2566, 3535, 3420, 3920, 2466 yang sering blinking. Gangguan pada Cartridge Printer HP Deskjet sebenarnya bukan karena Printer HP ini memerlukan untuk di reset namun cartridge ini mengalami kerusakan chip yang harus diganti dengan yang baru. Jika kita membaca artikel tentang Printer HP Deskjet maka disana dijelaskan bahwa Printer HP tidak membutuhkan reset untuk pengoperasiannya, berbeda dengan Printer Epson dan printer Canon yang melakukan proteksi terhadap mesin Cartridge miliknya.
Pada Printer Epson telah disetting menggunakan cara counter/penghitung terhadap proses printingnya, jadi jika sudah mencapai batas tertentu ya harus di reset. Demikian juga untuk mesin printer Canon, mereka juga di setting menggunakan penghitung batas printing, mungkin merupakan strategi pasar yang dilakukan oleh produsen. Nah berbeda dengan printer HP Deskjet, printer ini tidak membutuhkan reset, karena tidak ada proteksi pada sistem mereka. Jika printer HP deskjet anda untuk berbagai tipe seperti HP deskjet 2566, 3535, 3420, 3920, 2466, mengalami blinking yakni lampu power berkedip-kedip terus, itu pertanda anda harus mengganti cartridge printernya.
Cara mengatasi Cartridge rusak/blinking pada printer HP Deskjet:
Silahkan lepas salah satu cartridge-nya (bisa lepas dulu cartridge warnanya)
Lalu anda nyalakan printer HP Deskjet.
Lalu anda amati lampu indikator power Printer,
Jika lampu masih blinking berarti yang rusak adalah cartridge hitam .
Jika lampu indikator menyala penuh/tidak blink, cartridge hitam printernya masih OK.
Setelah itu gantian cartridge warna yang dipasang (Cartridge Hitam dilepas).
Nyalakan lagi printer HP Deskjetnya.
Amati lampu indikatornya, jika blinking/berkedip artinya cartridge warna sudah rusak dan harus diganti.
Sebaliknya jika lampu indikator nyala penuh, cartridge warna printer anda masih bagus.
Anda bisa coba dulu dengan membersihkan pin cartidge dengan penghapus (penghapus pensil) dan jika dipasang masih nggak normal, maka silakan ganti dengan cartridge printer baru. Untuk printer HP Deskjet, masih tetap bisa dijalankan meski hanya menggunakan satu cartridge, berbeda dengan printer Epson dan Canon yang harus menggunakan kedua pasang cartridge. Nah, itulah sedikit berbagi info kali ini mengenai cara memperbaiki Cartridge - Reset Printer HP Deskjet 2566, 3535, 3420, 3920, 2466 yang mengalami blinking/berkedip-kedip, semoga bisa membantu dan terimakasih atas kunjungan anda.
Pada Printer Epson telah disetting menggunakan cara counter/penghitung terhadap proses printingnya, jadi jika sudah mencapai batas tertentu ya harus di reset. Demikian juga untuk mesin printer Canon, mereka juga di setting menggunakan penghitung batas printing, mungkin merupakan strategi pasar yang dilakukan oleh produsen. Nah berbeda dengan printer HP Deskjet, printer ini tidak membutuhkan reset, karena tidak ada proteksi pada sistem mereka. Jika printer HP deskjet anda untuk berbagai tipe seperti HP deskjet 2566, 3535, 3420, 3920, 2466, mengalami blinking yakni lampu power berkedip-kedip terus, itu pertanda anda harus mengganti cartridge printernya.
Cara mengatasi Cartridge rusak/blinking pada printer HP Deskjet:
Silahkan lepas salah satu cartridge-nya (bisa lepas dulu cartridge warnanya)
Lalu anda nyalakan printer HP Deskjet.
Lalu anda amati lampu indikator power Printer,
Jika lampu masih blinking berarti yang rusak adalah cartridge hitam .
Jika lampu indikator menyala penuh/tidak blink, cartridge hitam printernya masih OK.
Setelah itu gantian cartridge warna yang dipasang (Cartridge Hitam dilepas).
Nyalakan lagi printer HP Deskjetnya.
Amati lampu indikatornya, jika blinking/berkedip artinya cartridge warna sudah rusak dan harus diganti.
Sebaliknya jika lampu indikator nyala penuh, cartridge warna printer anda masih bagus.
Anda bisa coba dulu dengan membersihkan pin cartidge dengan penghapus (penghapus pensil) dan jika dipasang masih nggak normal, maka silakan ganti dengan cartridge printer baru. Untuk printer HP Deskjet, masih tetap bisa dijalankan meski hanya menggunakan satu cartridge, berbeda dengan printer Epson dan Canon yang harus menggunakan kedua pasang cartridge. Nah, itulah sedikit berbagi info kali ini mengenai cara memperbaiki Cartridge - Reset Printer HP Deskjet 2566, 3535, 3420, 3920, 2466 yang mengalami blinking/berkedip-kedip, semoga bisa membantu dan terimakasih atas kunjungan anda.
3 komentar:
makasihh infonya
berkunjung ke blog kami juga ya...
http://duniainformatikaindonesia.blogspot.com/
Maksih info nya gan..sangat membantu..
Posting Komentar