Penyebab keputihan:
- Pola hidup tak sehat (makan tidak teratur, kurang olah raga, kurang istirahat/tidur )
- Kebersihan organ genital/kewanitaan yang kurang terjaga
- Kadar gula darah yang tinggi
- Gangguan Hormonal
- Sanitasi yang kurang baik/kotor
- Kondisi lembab di organ kewanitaan/ pakaian dalam yang salah bahan/ketat
- Kelelahan/Stress
- Menggunakan sabun pembersih yang salah/tidak cocok- Infeksi/Parasit Trichomonas Vaginalis. Menyebabkan nyeri pada organ genital/kewanitaan bila ditekan, dengan cairan kental, bernanah, berbau anyir yang bisa menular lewat hubungan-badan, tempat kotor.
- Jamur Candidas atau Monilia:
Menyebabkan rasa gatal, berbau dan organ meradang
Pemicu: daya tahan tubuh rendah, pil KB, kehamilan, kencing-manis
- Bakteri Gardnella: Menyebabkan rasa gatal / mengganggu
- Virus
Ditimbulkan penyakit kelamin, seperti condyloma, herpes, HIV/AIDS. Keputihan akibat virus bisa menyebabkan kanker rahim. Virus herpes membuat rasa panas, gatal dan radang pada organ kewanitaan.
Obat Keputihan tradisional
1
- Kupas lidah buaya ambil bagian dalamnya dan dibuat jus.
- Rebus Lidah buaya bersama 30 gram sambiloto dan sirih
- Didihkan, angkat dan tunggu hingga hangat
- Gunakan untuk membersihkan organ kewanitaan.
2
- Rebus delima kering dan sambiloto hingga air tersisa separo
- Minum hangat-hangat 2 kali sehari
3
- Rebus Bunga jengger ayam kering, sambiloto kering, daun iler segar.
- Untuk diminum sebelum makan.
Atau anda bisa cari obat di sini
http://www.solusikewanitaan.com/2011/06/obat-tradisional-keputihan.html
http://fenisaherbal.blogspot.com/2011/11/obat-keputihan.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar